0 0 lang="en-US"> Hero Mobile Legends Ada Berapa Sih Sebenarnya? - Universitas Muhammadiyah Bone
Site icon Universitas Muhammadiyah Bone

Hero Mobile Legends Ada Berapa Sih Sebenarnya?

hero-mobile-legends-ada-berapa
Read Time:3 Minute, 0 Second

Sebenarnya hero mobile legends ada berapa yang bisa dimainkan dan terbaik. Bahkan skill apa yang mereka miliki, simak?.

Hero mobile legends ada berapa sebenarnya yang bisa digunakan untuk bertempur dan melawan musuh. Apakah mereka bisa membuat anda memenangkan pertandingan.

Mobile Legends Bang Bang ini merupakan salah satu game yang banyak peminat dan populer diantara game battle royale lainnya. Game yang dikembangkan oleh Moortoon ini mampu menggaet banyak gamers.

Sehingga, wajar saja kalau pemainnya saja bisa tersebar ke seantero negeri termasuk Indonesia.

Aspek yang menjadikan ML ini tenar karena banyak pilihan hero yang bisa anda mainkan. Lalu, hero mobile legends ada berapa sih sebenarnya. Mari, simak isi artikel berikut ini.

6 Hero Mobile Legend Ada Berapa yang Wajib Diketahui

Pada masa sekarang mobile legends setidaknya ada sekitar 120 hero dan jumlahnya bisa saja terus bertambah seiring dengan adanya pembaharuan aplikasi game tersebut. Hero ini memiliki peran berbeda dan setiap karakter juga mewakili seperti berikut ini:

1.Tank

Hero yang mana memiliki daya tahan fisik yang kuat dan selalu menjadi tameng bagi tim nya ketika melakukan pertandingan. Sebab, mereka merasa sigap dalam bertugas dan melindungi rekan satu tim dengan menangkis serangan musuh. Hero satu ini biasanya memiliki crowd control yang bisa memantau pergerakan musuh dan melindungi hero yang HP miliknya menurun seperti Marksman atau Mage.

Contoh untuk Hero Tank ini misalnya, Tigreal dan Khufra. Mereka memiliki skill dalam melakukan mobilisasi musuh dengan skill crowd control dan anda dapat melompat ke arah untuk mencegah terjadinya serangan.

2. Fighter

Fighter bisa menyerang musuh tanpa ampun karena memiliki daya tahan yang bagus. Hero satu ini misalnya, Chou dan Leomord dimana mereka seorang fighter yang cakap dalam bertarung dengan menggunakan skill dash dan control yang bisa menargetkan musuh dalam sekali serang. Bahkan, juga bisa melakukan pertarungan dari jarak dekat. Hero ini sangat cocok dimainkan bagi seseorang yang punya jiwa pemberani.

3.Assassin

Menjadi salah satu hero mobile legends ada berapa. Assassin atau ninja ini memiliki skill burst dimana damage ketika terkena serangan bisa saja tewas seketika. Seorang ninja atau assasin harus bisa untuk melakukan serangan secara cepat. Namun, kekurangannya daya tahan mereka tidak terlalu tinggi. 

Contoh heronya yakni, Fanny dan Lancelot. Dimana mereka memiliki mobilitas terbilang tinggi dan kemampuan untuk melakukan serangan yang begitu cepat, sehingga ia juga bisa kabur sebelum lawan menyerang.

4.Mage

Seorang penyihir seperti Kagura dan Lunox menggunakan skill sihir ketika melakukan serangan ke musuh. Damage yang diberikan ke musuh sangat tinggi. Mereka dapat menggunakan burst damage untuk bisa memberantas musuh. Bahkan, menggunakan skill area of effect yang bisa saja melukai banyak musuh sekaligus.  Namun, Mage memiliki HP yang tidak tinggi dan rentan diserang.

Seorang Mage juga biasanya memiliki kontrol ke musuh dan bisa mengendalikan medan pertempuran dengan menggunakan skill yang dimiliki. Serta, kekuatan magis yang tinggi ini dapat memberikan damage yang besar.

5.Marksman

Hero satu ini memiliki damage dealer jarak jauh dimana mereka bisa melakukan serangan langsung melalui fisik. Marksman biasanya memiliki HP yang tidak tinggi dan rentan ketika diserang Assasin, sehingga butuh adanya perlindungan dari Tank dan Support.

Contoh Marksman misalnya, Miya dan Ganger. Marksman dapat memberikan serangan jarak jauh dan damage besar serta adanya skill burst yang dimana dapat memberikan damage yang besar dan mampu meluluhlantakkan banyak musuh.

6.Support

Seorang support tentunya harus bisa mendukung dan melindungi hero lain. Mereka ini seperti Rafaela dan Angela harus mampu merangkap skill seperti melakukan healing, support, shielding, dan melakukan kontrol terhadap serangan musuh. Damage yang tidak dikeluarkan tidak terlalu besar, tapi mampu membuat tim bertahan.

Kesimpulan

Hero mobile legends ada berapa sekarang ini sudah terjawab ternyata jumlahnya ada 6. Setiap hero memiliki skill yang berbeda dan keunikan masing – masing.

About Post Author

admin

Universitas Muhammadiyah Bone (UMB) adalah lembaga pendidikan tinggi terkemuka yang berkomitmen untuk membentuk generasi unggul dan berdaya saing global. Terletak di jantung Sulawesi Selatan, UMB menawarkan beragam program akademik yang inovatif dan relevan dengan kebutuhan zaman.
Happy
0 0 %
Sad
0 0 %
Excited
0 0 %
Sleepy
0 0 %
Angry
0 0 %
Surprise
0 0 %
Exit mobile version